Pengaruh Model Improve Terhadap Hasil Belajar Siswa SMA Kelas Sepuluh Pada Konsep Archaebacteris dan Eubacteria
Abstract
Tujuan dilaksanakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil belajar siswa yang menggunakan model improve sebagai kelas eksperimen dengan metode diskusi sebagai kelas kontrol pada mata pelajaran biologi pada konsep archaebacteria dan eubacteria. Penelitian ini termasuk pada quasi eksperimen dengan pendekatan kuantitatf. Peneltian menggunakan desain control group pretest-postest. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X di SMA Negeri 16 Garut. Adapun sampel penelitian yang ditetapkan melalui tekhnik claster random sampling yakni X MIPA 1 sebagai kelas eksperimen dan X MIPA 3 sebagai kelas kontrol. Tekhnik pengumpulan data menggunakan tes objektif. Analisis hipotesis melalui Uji Mann Whitney. Peneltian ini menyimpulkan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar antara yang menggunakan model improve dengan yang menggunakan metode diskusi pada konsep archaebacteria dan eubacteria yaitu hasil belajar kelas eksperimen lebih baik daripada kelas kontrol.
Keywords: Pembelajaran model improve, konsep archaebacteria dan eubacteria, hasil belajar
Full Text:
PDFReferences
Amir, Mohammad Faizal, et al. 2018. Pengembangan perangkat pembelajaran berbasis masalah kontekstual untuk meningkatkan kemampuan metakognisi siswa sekolah dasar. Journal of Medives: Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang 2 (1): 117–128.
Andriani, Ade. 2016. Peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematik mahasiswa fmipa pendidikan matematika melalui model pembelajaran improve. Jurnal Tarbiyah 23 (1).
Anggriani, Ayudiasari, Ari Septian, et al. 2019. Peningkatan kemampuan komunikasi matematis dan kebiasaan berpikir siswa melalui model pembelajaran improve. IndoMath: Indonesia Mathematics Education 2 (2): 105–116.
Chasanah, Amalia, Slamet Santosa, and Joko Ariyanto. 2012. Pengaruh penerapan model pembelajaran giving questions and getting answer terhadap hasil belajar siswa kelas x sma n banyudono tahun ajaran 2011/2012. Pendidikan Biologi 4 (3).
Huda, Nizlel. 2018. Kegagalan metakognitif mahasiswa dalam pemecahan masalah matematika. PhD diss., Universitas Negeri Malang.
Indrawati, Farah. 2015. Pengaruh kemampuan numerik dan cara belajar terhadap prestasi belajar matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA 3 (3).
Miller, Christopher J, Shawna N Smith, and Marianne Pugatch. 2020. Experimental and quasi-experimental designs in implementation research. Psychiatry Research 283:112452.
Nasution, Achyar Umayyah. 2019. Pengaruh metode dua tinggal dua tamu dan kecerdasan spritual terhadap hasil belajar al-qur’an hadits siswa kelas x di man binjai. PhD diss., Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
Rolke, Wolfgang, and Cristian Gutierrez Gongora. 2021. A chi-square goodness-of-fit test for continuous distributions against a known alternative. Computational Statistics 36 (3): 1885–1900.
Slameto, Slameto. 2017. Peningkatan kinerja guru melalui pelatihan beserta faktor penentunya. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial 27 (2): 38–47.
Widnyani, Made, I Wayan Sujana, I Gusti Agung Oka Negara, and S Pd M Ke. 2014. Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe course review horay berbantuan media audio visual terhadap hasil belajar ipa siswa kelas v sd saraswati 2 denpasar. MIMBAR PGSD Undiksha 2 (1).
Winataputra, Udin S, R Delfi, P Pannen, and D Mustafa. 2014. Hakikat belajar dan pembelajaran. Hakikat Belajar dan Pembelajaran, 1–46
DOI: https://doi.org/10.31980/jls.v3i2.1671
Refbacks
- There are currently no refbacks.

Jurnal Life Science (JLS) adalah sebuah jurnal ilmiah yang secara regular dipublikasikan oleh Jurusan Pendidikan Biologi, Institut Pendidikan Indonesia (Jl. Pahlawan No.32, Garut). JLS berlisensi di bawah Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. Copyright © Institut Pendidikan Indonesia-Garut.