PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISTEM PENCERNAAN MENGGUNAKAN CONTENT YOUTUBE CHANNEL EXPERT MELALUI WHATSAPP DALAM PEMBELAJARAN IPA JARAK JAUH PADA SISWA KELAS VIII G SMP NEGERI 4 KLARI
Keywords:
expert, youtube, whatsapp, PJJ, pencernaanAbstract
Penelitian ini bertujuan: 1) mengetahui proses pelaksanaan pembelajaran jarak jauh (PJJ) materi sistem pencemaan melalui penggunaan media content youtube channel expert melalui whatapps di Kelas VIII.G SMPN 4 Klari, 2) meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa materi sistem pencernaan melalui penggunaan media content youtube channel expert melalui whatsapp. Penelitian merupakan tindakan kelas dilaksanakan dalam 2 siklus. Subyek penelitian siswa k elas VIII.G SMPN 4 Klari dengan jumlah siswa sebanyak 36 orang. Prosedur penelitian terdiri dari 4 tahap yakni perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Pengumpulan data dilakukan dengan metode: wawancara via daring, observasi secara online, dokumentasi PJJ daring, dan tes evaluasi online yang dilaksanakan dua pertemuan dalam setiap siklusnya. Data hasil pengamatan nilai evaluasi diolah dengan analisis deskriptif kuantitatif untuk menggambarkan peningkatan pencapaian keberhasilan tiap siklus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi dan hasil belajar IPA pada materi sistem penceraaan siswa melalui penggunaan media content youtube channel expert dengan aplikasi whatapps mengalami peningkatan, khususnya pada materi sistem pencernaan yaitu pada siklus II lebih baik dari pada siklus I Demikian pula hasil belajar pada siklus I lebih baik dari pada pra siklus. Rata-rata kelas pada pra siklus sebesar 76,92 dan ketuntasan klasikal 69%. Pada siklus I rata-rata kelas yang diperoleh sebesar 80,813 dan ketuntasan klasikal sebesar 71%.
This study aims to: 1) find out the process of implementing distance learning (PJJ) digestive system material through the use of youtube channel expert media content via whatsapp in Class VIII.G SMPN 4 Klari, 2) increase motivation and student learning outcomes on digestive system material through the use of media content youtube channel expert via whatsapp. The research is a class action carried out in 2 cycles. The research subjects were class VIII.G students of SMPN 4 Klari with a total of 36 students. The research procedure consists of 4 stages namely planning, implementation of action, observation and reflection. Data collection was carried out using the following methods: online interviews, online observations, online PJJ documentation, and online evaluation tests which are held in two meetings in each cycle. Observational data of evaluation values were processed with quantitative descriptive analysis to describe the increase in the achievement of the success of each cycle. The results showed that the motivation and learning outcomes of science in students' digestive system material through the use of YouTube channel expert media content with the Whatapps application had increased, especially in the digestive system material, namely in cycle II it was better than in cycle I. Similarly, learning outcomes in cycle I were better. better than pre cycle The class average in the pre-cycle was 76.92 and 69% classical completeness. In cycle I, the class average obtained was 80.813 and classical completeness was 71%.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 JURNAL TEKNOLOGI PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.