HUBUNGAN KEMAMPUAN AWAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIKA PADA SISWA KELAS VII SMP PESANTREN IMMIM PUTRI MINASATENE

Firdha Razak

Abstract


Jenis penelitian ini adalah penelitian Ex-post facto yang bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya hubungan kemampuan awal terhadap kemampuan berpikir kritis matematika pada siswa kelas VII SMP Pesantren IMMIM Putri Minasatene. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII SMP Pesantren IMMIM Putri Minasatene dan sampel penelitian adalah siswa kelas VII.II yang ditentukan dengan teknik purposive sampling. Instrumen yang digunakan adalah tes kemampuan awal dan tes kemampuan berpikir kritis kemudian dianalisis dengan korelasi product moment dari pearson. Berdasarkan hasil analisis diperoleh nilai koefisien korelasi rxy = 0,748 dan nilai r =1, kemudian nilai sig. = 0,001. Dimana pada nilai tersebut berada pada interval koefisien 0,600 - 0,799 dengan tingkat hubungan yang kuat dan nilai r = 1 artinya korelasinya sangat kuat dengan arah yang positif. Kemudian nilai sig. = 0,000 sehingga nilai Sig. < 0,05 atau 0,001 < 0,05 maka ada korelasi yang signifikan berarti H0 ditolak dan H1 diterima yaitu ada hubungan antara kemampuan awal terhadap kemampuan berpikir kritis matematika pada siswa SMP Pesantren IMMIM Putri Minasatene.


This type of research is Ex-post facto research that aims to determine whether there is a relationship prior knowledge of the critical thinking skills of mathematics in class VII student Pesantren Putri IMMIM Minasatene. The population in this study were all students of class VII IMMIM Pesantren Putri Minasatene and the sample is grades VII.II determined by purposive sampling. The instrument used initial capability test and test the ability of critical thinking skills and then analyzed with Pearson product moment correlation. Based on the results obtained by analysis of the correlation coefficient r xy = 0.748 and r = 1, then sig. = 0.001. Which at that point is in the interval coefficient from 0.600 to 0.799 with a degree of strong relationships and the value of r = 1 means that the correlation is very strong with a positive direction. Then sig. = 0,000 so that the Sig. <0.05 or 0.001 <0.05, no significant correlation mean H0 rejected and H1 accepted that there is a relationship between prior knowledge of the critical thinking skills of mathematics at the junior high school students Pesantren Putri IMMIM Minasatene.


Keywords


Initial Capability Students; Critical Thinking Ability of Mathematics; Students; Kemampuan Awal Siswa; Kemampuan Berpikir Kritis Matematis; Siswa

Full Text:

PDF

References


Alec Fisher, 2009, Berpikir kritis Sebuah pengantar, Erlangga, Jakarta

Budi Wahyono, 2013, Kemampuan Awal Siswa, (online), http://www. pendidikanekonomi.com/2013/07/kemampuanawaalsiswa.html?m=1, (Diakses 24 April 2016)

Dasa Ismaimuza, 2011, Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Ditinjau dari Pengetahuan Awal Siswa, Jurnal, Volume 2 Nomor 1

Diana Martiana, 2015, Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI), Skripsi, Jurusan Pendidikan Matematika Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah, Jakarta

Kasmadi, dkk, 2014, Panduan Modern Penelitian Kuantitatif, Alfabeta, Bandung

Kate13, 2014, pengertian kemampuan berpikir kritis, (online), http://www. kajianteori.com/2014/02/pengertian-kemampuan-berpikir-kritis.html, (Diakses 03 Oktober 2015)

Mohammad Syarif Sumantri, 2015, Strategi Pembelajaran Teori dan Praktik di Tingkat Pendidikan Dasar, Raja Grafindo Persada, Jakarta

Somakim, 2011, Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Sekolah Menengah Pertama Dengan Penggunaan Pendidikan Matematika Realistik, Jurnal, Forum MIPA Volume 14 Nomor 1, (online), http://eprints.unsri.ac.id/1526/1/08-Somakim_Matematika-(42-48).pdf, (Diakses 24 Januari 2016)

Sugiyono, 2012, Metode Penelitian Pendidikan, Alfabeta, Bandung

Suharsimi Arikunto, 2008, Dasar- dasar Evaluasi Pendidikan (Edisi Revisi), Bumi Aksara, Jakarta

Umi Chulsum, dkk, 2006, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Kashiko, Surabaya

Vieira, dkk, 2011, Critical Thinking Conceptual Clarification and Its Importance in Science Education, Science Education Internasional, 22 (1), 43-54

Wiratna Sujarweni, 2014, SPSS Untuk Penelitian, Pustaka Baru Press, Yogyakarta.




DOI: https://doi.org/10.31980/mosharafa.v6i1.299

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika

Indexed by:

 

Creative Commons License
Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. 

 

View My Stats