Media Pembelajaran Matematika Menggunakan Smart Apps Creator pada Materi Bilangan Bulat di Sekolah Dasar

Authors

  • Fikri Arnandi Universitas Tanjungpura
  • Nurfadilah Siregar Universitas Tanjungpura
  • Dona Fitriawan Universitas Tanjungpura

DOI:

https://doi.org/10.31980/plusminus.v2i3.1110

Keywords:

Media Pembelajaran, Matematika, Smart Apps Creator, Bilangan Bulat, Learning Media, Mathematics, Integer

Abstract

Pengembangan media pembelajaran berbasis android menggunakan Smart Apps Creator bertujuan untuk membantu efektivitas dan efisiensi dalam proses belajar mengajar untuk mencapai tujuan dari pembelajaran yang ada. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengembangan model ADDIE yaitu; melakukan analisis kinerja dan analisis kebutuhan; merancang media pembelajaran; mengembangkan dan mengreasikan materi media pembelajaran; implementasi hasil pengembangan melihat respons kepada siswa sekolah dasar kelas 6; dan evaluasi dengan melakukan uji kelayakan media pembelajaran melalui expert judgment tiga orang validator ahli media. Respons siswa diperoleh melalui angket respons terkait pengembangan media Smart Apps Creator pada materi bilangan bulat sekolah dasar dengan hasil sangat positif. Berdasarkan uji kelayakan media pembelajaran, diperoleh rata-rata persentase kelayakan dengan interpretasi yang baik. Dengan demikian, media pembelajaran berbasis android menggunakan Smart Apps Creator sangat layak digunakan sebagai salah satu alternatif dalam pembelajaran materi bilangan bulat di sekolah dasar.

The development of android-based learning media using Smart Apps Creator aims to help effectiveness and efficiency in the teaching and learning process achieve existing learning goals. The method used in this research is the development of the ADDIE model, which consists of performance analysis, designing learning media, developing, and creating learning media materials, the implementation of the development results saw the responses to the 6th-grade elementary school students; and evaluation by conducting a feasibility test of learning media through an expert judgment of three media expert validators. Student responses are obtained through related response questionnaires about the development of elementary school integers subject related to very positive results. That’s because of learning medium like this is a new and fun thing that can attract students’ interest. Based on the feasibility test of this learning media, the average percentage of eligibility was obtained with good interpretation. Thus, android-based learning media using Smart Apps Creator is very feasible to use as one of the alternatives in learning integer subjects in elementary school.

References

Aditya, P., T. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis WEB Pada Materi Lingkaran bagi Siswa Kelas VIII. Jurnal Matematika Statistik of Komputasi, 15(1), 64-74.

Alam, A. (2022). Employing Adaptive Learning and Intelligent Tutoring Robots for Virtual Classrooms and Smart Campuses: Reforming Education in the Age of Artificial Intelligence. In Advanced Computing and Intelligent Technologies (pp. 395-406). Springer, Singapore.

Ansari, J. A. N., & Khan, N. A. (2020). Exploring the role of social media in collaborative learning the new domain of learning. Smart Learning Environments, 7(1), 1-16.

Anwar, F. (2014). Hal-hal yang Mendasari Penerapan Kurikulum 2013. Jurnal Humaniora, 5(1), 97-106.

Hwa, S. P. (2018). Pedagogical change in mathematics learning: Harnessing the power of digital game-based learning. Journal of Educational Technology & Society, 21(4), 259-276.

Kaunang, D. F. (2018). Penerapan Pendekatan Realistic Mathematics Education dalam Pembelajaran Matematika Materi Persamaan Garis Lurus di SMP Kristen Tomohon. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 7(2), 307-314.

Khasana, K., Muhlas, M., & Marwani, L. (2020). Development of e-Learning Smart Apps Creator (SAC) Learning Media for Selling Employees on Paid Tv. Akademika: Jurnal Teknologi Pendidikan, 9(2), 129-143.

Khoirudin, R., Ashadi, A., & Masykuri, M. (2021). Smart Apps Creator 3 to Improve Student Learning Outcomes during the Pandemic of COVID-19. JPBI (Jurnal Pendidikan Biologi Indonesia), 7(1), 25-34.

Kuswanto, J., Yunarti, Y., Lastri, N., Dapiokta, J., & Adesti, A. (2020). Development Learning Media based Android for English Subjects. Journal of Physics: Conference Series. doi:10.1088/1742-6596/1779/1/01202

Latif, A., Utaminingsih, S., & Su’ad, S. (2021). Student’s Response to Smart Apps Creator Media based on the Local Wisdom of Mantingan Mosque Jepara to Increase the Understanding of the Concept of Geometry in Elementary School. Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran), 5(4), 1079-1084.

Latipah, E. D. P., & Afriansyah, E. A. (2018). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa menggunakan Pendekatan Pembelajaran CTL dan RME. Matematika: Jurnal Teori dan Terapan Matematika, 17(1).

Mahuda, I., Meilisa, R., & Nasrullah, A. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika berbasis Android Berbantuan Smart Apps Creator dalam Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah. Aksioma: Jurnal Program Studi Pedidikan Matematika, 10(3), 1745-1756.

Mulyoto, G., P., Subagyo, L., A., A., & Sutomo. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran berbasis Smart Apps Creator pada Materi Keanekaragaman Hayati di Indonesia. Madrosatuna: Journal of Islamic Elementary School, 6(1), 41-48.

Nurindah, R., Nurochmah, A., & Hurri, I. (2018). Pengaruh Multimedia terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Siswa pada Sekolah Dasar. Jurnal Dinamika Manajemen Pendidikan, 3(1), 43-48.

Rosmiati, U. & Siregar, N. (2021). Promoting Prezi-PowerPoint presentation in mathematics learning: the development of interactive multimedia by using ADDIE model. Journal of Physics: Conference Series. iop:10.1088/1742-6596/1957/1/012007

Saputra, K., Herlina, K., & Sesunan, F. (2021). The Development of m-LKPD Project Based Assisted by Smart Apps Creator 3 to Stimulate Science Process Skills. Gravity: Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Fisika, 7(2), 51-60.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian & Pengembangan: Research and Development. ALFABETA: Bandung.

Sutejo, F., & Fadrial, Y., E. (2021). Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Menggunakan Aplikasi Smart Apps Creator di SMK Negeri 2 Pinggir. JCOSCIS: Journal of Coumputer Science Community Service, 1(2), 45-52.

Syahputra, F., & Prisma, I., G., L. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android Menggunakan Smart Apps Creator (SAC) untuk Pelajaran Animasi 2D & 3D Kelas XI di SMKN 1 Driyorejo Gresik. IT Edu: Jurnal Information Technology and Education, 6(1), 763-768.

Uno, H., B., & Lamatenggo, N. (2010). Teknologi Komunikasi dan Informasi Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Downloads

Published

2022-11-30

How to Cite

Arnandi, F., Siregar, N., & Fitriawan, D. (2022). Media Pembelajaran Matematika Menggunakan Smart Apps Creator pada Materi Bilangan Bulat di Sekolah Dasar. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(3), 345–356. https://doi.org/10.31980/plusminus.v2i3.1110

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.