Efektivitas Penerapan Model Kooperatif Tipe Generative Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa

Authors

  • Dian Mardiani Instintut Pendidikan Indonesia
  • Kamelia Putri Instintut Pendidikan Indonesia
  • Zulkarnain Sina IAIN Curup
  • Iyam Maryati Instintut Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31980/plusminus.v4i1.1561

Keywords:

Model kooperatif, Generative Learning, Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis, cooperative model, Mathematical Problem-Solving Ability

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui penerapan model kooperatif tipe generative learning. Jenis penelitian adalah kuantitatif dengan metode quasi experiment dan desain yang digunakan yaitu pre-experimental. Populasi penelitian yaitu seluruh siswa kelas VIII dan sampel penelitian adalah kelas VIII-E salah satu SMP di kota Garut. Berdasarkan hasil uji-t dan uji-z diperoleh kesimpulan bahwa penerapan model kooperatif tipe generative learning efektif terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa.

This research aims to determine the application of the generative learning type cooperative model. The type of research is quantitative with a quasi-experimental method and the design used is pre-experimental. The research population was all class VIII students and the research sample was class VIII-E, one of the junior high schools in the city of Garut.  Based on the results of the t-test and z-test, it was concluded that the application of the generative learning type cooperative model was effective on students' mathematical problem-solving abilities.

References

Amam, A. (2017). Penilaian Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP. Teorema: Teori dan Riset Matematika, 2(1), 39-46.

Anzar, Z., Arvyaty., Busnawir., & Fahinu. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Generatif terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa kelas VIII SMP Negeri 12 Kendari. Jurnal Pendidikan Matematika, 10(1), 43-54.

Asbiyati, F., Murboyono, R., & Aprizal (2018). Efektivitas Model Pembelajaran Numbered Heads Together Terhadap Pemahaman Konsep pada Mata Pelajaran Ekonomi di SMAN 6 Kota Jambi. Skripsi. Jambi: Universitas Jambi.

Aslami, A. D., Aniq, M. K. H. B., & Endah, D. (2019). Keefektifan Model Cooverative Learning Type Talking Stick Terhadap Hasil Belajar Matematika. Indonesian Journal of Education Research and Review, 2(3), 363-373.

Aulia, D. (2018). Efektivitas Penerapan Model Pembelajaran Generative Learning Terhadap Kemampuan Penalaran Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 14 Palopo. Prosiding Seminar Nasional, 3(1), 65-71.

Djollong, A. F. (2014). Tehnik Pelaksanaan Penelitian Kuantitatif. Istiqra: Jurnal Pendidikan dan Pemikiran Islam, 2(1), 86-100.

Hendriana, H., dan Soemarmo, U. (2017). Penilaian Pembelajaran Matematika. Bandung: Refika Aditama.

Iswara, E., & Sundayana, R. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Problem Posing dan Direct Instruction dalam Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(2), 223-234.

Lestari, S., Andinasari., & Retta, A. M. (2020). Model Pembelajaran Generatif Untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis Peserta Didik. IndoMath: Indonesia Mathematics Education, 3(1), 44-51.

Maryanti, I. & Yusa, F. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Generatif Learning Terhadap Kualitas Pembelajaran Matematika di SMP Muhammadiyah 05 Medan TP 2020/2021. Jurnal Somasi (Sosial Humaniora Komunikasi), 2(1), 87-91.

Maryanti, I., Sakinah., N. & Situmorang, H. F. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Generatif Learning Terhadap Kualitas Pembelajaran. Jurnal Manajemen Pendidikan Dasar, Menengah, dan Tinggi (JMP-DMT), 3(3), 105-113.

Purnamasari, I., & Setiawan, W. (2019). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP pada Materi SPLDV Ditinjau dari Kemampuan Awal Matematika (KAM). Journal of Medives: Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang, 3(2), 207-215.

Qonaah, A., Pujiastuti, H., & Fatah, A. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Generatif Terhadap Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis Ditinjau Dari Kemampuan Awal Matematis Siswa. Edumatica: Jurnal Pendidikan matematika, 9(1), 9-14.

Rahmmatiya, R. & Miatun, A. (2020). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Ditinjau dari Resiliensi Matematis Siswa SMP. Teorema: Teori dan Riset Matematika, 5(2), 187-202.

Sriwahyuni, K., & Maryati, I. (2022). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa pada Materi Statistika. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(2), 335-344.

Sumartini, T. S. (2016). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Melalui Pembelajaran Berbasis Masalah. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 5(2), 148-158.

Yenni, Y., & Andriyani, R. (2019). Bahan Ajar Statistika Berbasis Generative Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Matematis. Kalamatika: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(2), 151-162.

Downloads

Published

2024-03-30

How to Cite

Mardiani, D., Putri, K., Sina, Z., & Maryati, I. (2024). Efektivitas Penerapan Model Kooperatif Tipe Generative Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa . Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1), 95–106. https://doi.org/10.31980/plusminus.v4i1.1561

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

<< < 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.