Mengembangkan Self Concept Siswa Melalui Model Pembelajaran Concept Attainment
DOI:
https://doi.org/10.31980/mosharafa.v4i2.328Keywords:
Model Concept Attainment, Self-Concept, one shot case studyAbstract
Dalam pembelajaran matematika, siswa masih kurang memiliki self-concept yang positif. Salah satu model pembelajaran yang dapat diterapkan untuk mengembangkan self-concept siswa adalah model concept attainment. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan self-concept siswa setelah mendapatkan model pembelajaran concept attainment. Penelitian ini berbentuk one shot case study. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa di salah satu SMK di Kabupaten Garut. Pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling dan diperoleh satu kelas sebagai sampel penelitian. Instrumen penelitian yang digunakan adalah angket self-concept. Berdasarkan hasil analisis, diperoleh kesimpulan bahwa interpretasi self-concept siswa setelah mendapatkan model pembelajaran concept attainment termasuk dalam kategori baik.
References
Siswa masih kurang memiliki self-concept yang positif. Salah satu model pembelajaran yang dapat diterapkan untuk mengembangkan selfconcept siswa adalah model concept attainment. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan selfconcept siswa setelah mendapatkan model pembelajaran concept attainment. Penelitian ini berbentuk one shot case study. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa di salah satu SMK di Kabupaten Garut. Pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling dan diperoleh satu kelas sebagai sampel penelitian. Instrumen penelitian yang digunakan adalah angket self-concept. Berdasarkan hasil analisis, diperoleh kesimpulan bahwa interpretasi self concept siswa setelah mendapatkan model pembelajaran concept attainment termasuk dalam kategori baik.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2015 Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.